Dalam upaya memecahkan permasalahan kebakaran hutan, khususnya sebagai antisipasi terhadap kemungkinan munculnya El Nino tahun 2004, di Jakarta, hari ini diselenggarakan lokakarya nasional kebakaran hutan di Indonesia: Dampak, Isu Utama dan Kebijakan Menanggapinya.